Tag: wilayah birokrasi bersih dan melayani

Sosialisasi Zona Integritas 2016 UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Diorama – Rabu, 22 Juni 2016 bertempat di Ruang Diorama Gedung Auditorium Harun Nasution dilaksanakan acara Sosialisasi Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM). Acara dibuka oleh Rektor UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, Prof. Dr. Dede Rosyada, MA bersama para Wakil Rektor. Dalam kesempatan tersebut Rektor menyampaikan …

Continue reading